MRI Adalah Cara Melakukan Pemeriksaan Kesehatan Dengan Baik Dan Benar
Apa itu MRI (Magnetic Resonance Imaging) ? MRI adalah sebuah teknologi di bidang kesehatan, berupa alat yang digunakan untuk pemeriksaan radiologi yang menggunakan prinsip magnetisasi. Terdapat medan magnet yang berguna untuk proses magnetisasi komponen ion hydrogen dan kandungan air dalam tubuh. Alat canggih ini mampu memberikan informasi struktur tubuh yang tidak dapat ditemukan pada tes lain, seperti X-ray , ultrasound atau CT scan. MRI mampu memberikan gambar struktur organ dalam tubuh manusia dengan kualitas resolusi yang tinggi.
MRI Adalah alat yang saat ini banyak digunakan sebagai sarana untuk membantu dokter dalam mendiagnosis penyakit pasienya dengan lebih jelas. MRI mampu memvisualkan gambar tentang organ-organ tubuh seperti jantung dan pembuluh darah, Otak dan Saraf tulang belakang, Tulang dan sendi, Payudara wanita dan organ internal lainya. Tidak semua pasien yang sedang sakit harus melalui MRI, hanya beberapa pasien dengan kebutuhan khusus, seperti penderita kanker stadium atas, ibu hamil dan juga seseorang yang memiliki masalah dibagian kepalanya.
Biasanya metode MRI ini digunakan di beberapa rumah sakit besar yang memiliki petugas radiologi khusus yang biasa menanganinya. Mendeteksi penyakit dengan MRI akan memudahkan dokter dalam menentukan bagian mana pada organ tubuh manusia yang bermasalah. Dengan begitu, dokter juga dapat memutuskan seberapa parah penyakit yang diderita serta obat apa yang cocok untuk pasienya. Pemeriksaan menggunakan MRI juga cukup aman.
Pemindaian dalam tabung MRI adalah pada umumnya akan berjalan dalam waktu 15 – 90 Menit. Lamanya durasi pemindaian ini juga tergantung dari bagian tubuh mana yang memang sakit dan akan dicari gambar detailnya. Pemeriksaan dengan MRI mungkin tidak terlalu berisiko besar, namun tetap saja sebagia orang harus mempertimbangkanya lagi. Jangan lupa agar selalu berkomunikasia dengan dokter ahli tentang Cara Melakukan Pemeriksaan MRI dengan Baik dan Benar. Semoga bermanfaat.
MRI Adalah alat yang saat ini banyak digunakan sebagai sarana untuk membantu dokter dalam mendiagnosis penyakit pasienya dengan lebih jelas. MRI mampu memvisualkan gambar tentang organ-organ tubuh seperti jantung dan pembuluh darah, Otak dan Saraf tulang belakang, Tulang dan sendi, Payudara wanita dan organ internal lainya. Tidak semua pasien yang sedang sakit harus melalui MRI, hanya beberapa pasien dengan kebutuhan khusus, seperti penderita kanker stadium atas, ibu hamil dan juga seseorang yang memiliki masalah dibagian kepalanya.
Alat MRI |
Cara Melakukan Pemeriksaan MRI (Magnetic Resonance Imaging) dengan Baik dan Benar
Jika anda memutuskan untuk melakukan pemeriksaan penyakit dengan MRI, atau dokter anda memang menyarankan hal ini, maka ada beberapa persiapan yang harus anda lakukan. Persiapan ini mencakup persiapan cek kesehatan anda sebelum pemindaian oleh MRI dan juga persiapan apa saja yang mungkin diperlukan saat anda dipindai dalam MRI tersebut.Berikut ini beberapa langkah yang harus ditempuh sebelum masuk MRI :
- Pasien makan dengan normal, bahkan jika sedang sakit, pasien boleh minum obat-obatan jika memang disarankan oleh dokter.
- Jika perlu, tubuh Pasien akan diberikan materi kontras seperti gadolinium yang kemungkinanya akan disuntikan melalui pembuluh darah pada tangan atau lengan anda.
- Sebelum dipindai, Tukar Pakaian anda dengan pakaian terusan yang disediakan pihak rumahsakitnya. Jangan menggunakan apapun dalam tubuh anda, kecuali Pakaian tersebut.
- Masuk Proses Pemindaian, dengan berbaring ditempat tidur khusus yang akan masuk kedalam tabung MRI.
- Pasien bisa menggunakan penyumbat telinga seperti headphone dengan music, yang berfungsi sebagai peredam suara ketika berada dalam proses pemindaian.
- Proses Pemindaian ini juga biasanya dilakukan saat Pasien dalam keadaan Sadar.
Pemindaian dalam tabung MRI adalah pada umumnya akan berjalan dalam waktu 15 – 90 Menit. Lamanya durasi pemindaian ini juga tergantung dari bagian tubuh mana yang memang sakit dan akan dicari gambar detailnya. Pemeriksaan dengan MRI mungkin tidak terlalu berisiko besar, namun tetap saja sebagia orang harus mempertimbangkanya lagi. Jangan lupa agar selalu berkomunikasia dengan dokter ahli tentang Cara Melakukan Pemeriksaan MRI dengan Baik dan Benar. Semoga bermanfaat.
0 Response to "MRI Adalah Cara Melakukan Pemeriksaan Kesehatan Dengan Baik Dan Benar"
Posting Komentar